Home
Jabodetabek
KAPOLSEK CILEDUG MENGHADIRI PERINGATAN ISRA MI'RAJ NABI BESAR MUHAMAD SAW
KAPOLSEK CILEDUG MENGHADIRI PERINGATAN ISRA MI'RAJ NABI BESAR MUHAMAD SAW
suaraindonesia1
-
4/10/2018 08:40:00 AM
Skrinews - Ciledug, Peringatan
ISRA MI'RAJ adalah sejarah perjalanan Nabi MUHAMAD SAW , untuk menerima Perintah melaksanakan Sholat 5 Waktu dalam sehari semalam dan
Kegiatan ini di rayakan setiap tahunnya oleh Umat Islam.
Pada hari senin tanggal 9 april 2018.
jam 20.00.wib.
Kapolsek Ciledug Kompol Supiyanto.SH bersama Bhabinkamtibmas kelurahan larangan utara Aiptu Jaini menghadiri Isra Mi'raj dan pengajian Tabligh Akbar MUI kecamatan larangan di gedung MUI larangan perumahan puri beta 1 kelurahan larangan utara dengan penceramah ALHABIB JINDAN BIN NOVEL DAN KH SYUKUR YAKUB
Dalam kegiatan tersebut
Dihadiri oleh pejabat
Antara lain :
1.Ketua MUI larangan KH ABDUL KODIR JAILANI
2. Camat larangan Damyati Sh Mh
3. Sekcam larangan Samsul Karmala
4.Para ustad sekecamatan larangan
5. Dkm Masjid sekecamatan larangan
Dengan Jamaah yang hadir 300 orang .
Banyak Hikmah yang kita ambil dari Perayaan Isra Mi'raj ini , yaitu , Perjalanan Nabi Muhamad SAW dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa , kemudian ke Sidratul Muntaha yang merupakan tempat tertinggi dilangit , untuk menerima Perintah melaksanakan Sholat Lima Waktu Dalam sehari semalam .
Dan kita dapat mengambil Hikmah dari perjalanan Junjungan Nabi Besar Muhamad SAW . " Ujar Kapolsek Ciledug Usai Menghadiri Acara tersebut,
Humas Polsek Ciledud
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...