Skrinews - PEMBERSIHAN LINGKUNGAN SEKOLAH OLEH KORAMIL 1312-05/ESSANG BERSAMA PELAJAR
suaraindonesia1
-
2/27/2020 02:23:00 PM
Talaud - Skrinews,
Bertempat di SMA N 2 Essang di Desa Gemeh oleh Babinsa Koramil 1312-05/Essang Kopda Makmur bersama Guru dan siswa/siswi, melaksanakan kegiatan bersih-bersih lingkungan, Rabu (26/2).
Kegiatan seperti ini telah menjadi bagian dari kehidupan seorang prajurit yang bertugas di wilayah, seperti halnya yang dilaksanakan di wilayah Koramil 1312-05/Essang dimana Babinsa, Guru bersama Murid melaksanakan kegiatan pembersihan lingkungan sekolah di SMA N 2 Essang dengan sasaran membersihkan halaman Sekolah dan sekitarnya dengan tujuan untuk membantu meningkatkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan.
Kepedulian TNI terhadap kebersihan lingkungan di Sekolah menjadi prioritas utama dimana banyak siswa/siswi sebagai generasi penerus Bangsa diberikan contoh dan diajak untuk peduli terhadap kebersihan lingkungan, sehingga melalui program yang dilakukan secara bersama-sama ini, kita dapat menciptakan lingkungan yang bersih dari berbagai sampah dan tentunya dengan lingkungan yang bersih maka secara otomatis akan tercipta suatu kesehatan lingkungan maupun kesehatan pribadi masing-masing, ungkap Plh Danramil 1312-05/Essang, Serma Iwan Tembo.
"Kami dari pihak sekolah mengucapkan terima kasih kepada pimpinan TNI yang sedemikian rupa membuat program ini demi menunjang semangat belajar siswa/siswi kami agar dalam proses belajar mengajar berjalan dengan baik karna lingkungan sekolah sudah sangat bersih," ungkap ibu Etleny Lantaka, S.Pd wali kelas XI SMA N 2 Essang di Desa Gemeh. (Red).
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...