Skrinews1 - PENDAMPINGAN OLEH BABINSA DALAM PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI
suaraindonesia1
-
10/05/2020 05:44:00 PM
Talaud - Skrinews1,
Bertempat di BPM Desa Kuma, kec Essang selatan, kab kepl Talaud, telah di laksanakan kegiatan penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) tahap ke-2 mendapat pendampingan oleh Babinsa Koramil 1312-05/Essang, Sertu Persi Solo kepada pemerintah Desa Kuma kepada warga masyarakat yang berhak menerima bantuan tersebut, Minggu (4/10).
Kegiatan ini dihadiri kades Desa Kuma, Irwan Tenggor sekaligus memberikan arahan kepada warga masyarakat agar supaya bantuan dari pemerintah tersebut digunakan dengan sebaik-baiknya dalam situasi pandemi Covid-19.
Babinsa dari Koramil 1312-05/Essang, Sertu Persi Solo memantau langsung kegiatan penyaluran BLT tahap ke 2 tersebut, apakah tepat sasaran atau tidak dan mengedukasikan kepada warga masyarakat berupa himbauan tentang Protokol Kesehatan dan mematuhi aturan-aturan pemerintah dalam pencegahan dan penanganan Covid-19, wajib memakai MASKER, mencuci tangan sebelum dan sesudah melaksanakan kegiatan serta menjaga pola hidup sehat dan kebersihan lingkungan agar seluruh warga masyarakat terhindar dari wabah virus corona (covid-19).
Dalam kegiatan ini, warga masyarakat bersyukur dan berterima kasih atas perhatian pemerintah dalam hal menunjang kebutuhan sehari-hari akibat dampak Covid-19, kegiatan penyaluran bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap ke 2 ini juga berupa pestisida yang dibagikan kepada warga masyarakat agar membuka kebun untuk panen cepat, sejauh ini atas laporan para Babinsa telah dilaksanakan pendampingan kelompok tani di Desa binaan masing-masing penyerahan BLT tersebut berupa uang tunai /KK Rp 600.000 dan pestisida (Racun rumput) dengan jumlah warga masyarakat yang berhak menerima sebanyak 26 Kepala keluarga. (Red).
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...