Skrinews Batu- Nuzulul Qur'an adalah waktu dimana Al Qur'an diturunkan kepada Rasulullah. Pemerintah Kota Batu menggelar kegiatan safari ramadhan disertai dengan pemberian santunan kepada anak yatim dan warga pra-sejahtera dari Desa Pesanggrahan dan Desa Pandanrejo, di halaman Masjid Brigjen Soegiono Balaikota Among Tani Kota Batu, Rabu (30/05).
Hadir dalam kegiatan ini Walikota Batu Dewanti Rumpoko, Wakil Walikota Batu Punjul Santoso, Ketua DPRD Kota Batu Cahyo Edi Purnomo serta Wakil Ketua DPRD Nur Rohman, Kapolres Batu AKBP Budi Hermanto, Kajari Nur Chusniah, Pabung 0818, Ketua MUI Kota Batu, Tokoh agama dan masyarakat serta pengusaha Kota Batu.
KH. Kholili dari Pagak mengisi tausiyah dengan khas serta membawakan irama dakwahnya. Kyai Kholili berpesan kepada seluruh umat bahwa tidak ada satupun agama yang mengajarkan terorisme, dan kita harus memerangi terorisme. Yudi//Ririn
Home
Jawa Timur
Pemerintah Kota Batu Peringati Nuzulul Qur'an. Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim
Pemerintah Kota Batu Peringati Nuzulul Qur'an. Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim
suaraindonesia1
-
5/31/2018 10:53:00 AM
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...