SKRINEWS-BITUNG,
Gasuku dan ujian penurunan Kyu dan kenaikan Sabuk kepada murid-murid Karateka INKAI Ranting Kodim 1310/Bitung bertempat di Aula Kodim 1310/Bitung, (3/6/2018).
Kegiatan Gasuku dan ujian penurunan Kyu dan kenaikan Sabuk ini dihadiri oleh Tim Penguji Pemprov Sulut dan para Pelatih Kodim 1310/Bitung antara lain Sense Ardy Punuh (Ketua MSH INKAI Sulut), Senpai Gery Unso (Pengurus INKAI Sulut), Serda Meidi Lahope (Ketua Ranting INKAI Kodim 1310/Bitung), Ateng Kilateng dan Rely Lasut (Pelatih INKAI Ranting Kodim 1310/Bitung).
"Kegiatan ini bertujuan untuk mengukur tingkat prestasi belajar dan latihan para peserta Karatedo dengan menempuh ujian penurunan Kyu dan kenaikan sabuk," ujar Serda Lahope.
Dandim 1310/Bitung menyampaikan selamat datang para peserta yang akan mengikuti Ujian dengan harapan kepada para peserta/karateka "memanfaatkan kesempatan ini untuk meningkatkan prestasi yang lebih tinggi serta taatilah peraturan yang telah ditentukan oleh panitia, junjung tinggi Sumpah Karateka dan jadikanlah pegangan dalam setiap pelaksanaan kegiatan," ucap Dandim.
Jemmy Ishak
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...