MINAHASA UTARA - Skrinews,
Mengantisipasi penyumbatan air pada selokan yang dapat mengakibatkan banjir pada musim hujan tiba, masyarakat Jaga 11 Desa Kauditan 2 bersama Babinsa Serda Amiruddin melaksanakan pembuatan drainase yang merupakan salah satu program pembangunan Desa Kauditan 2 Tahun Anggaran 2018, (5/9/2018).
Kegiatan pembangunan drainase yang melibatkan unsur pemdes dan masyarakat dengan Koordinator Lapangan, Kaur pembangunan Desa Kauditan 2 Bpk. Risi Muhammad mengatakan, Saluran air atau drainase merupakan sarana yang harus ada di sepanjang jalan karena berfungsi sebagai tempat pembuangan air yang menggenang di badan jalan.
"Karena apabila tergenang maka lama kelamaan jalan akan rusak, bahkan bisa menyebabkan bahaya banjir," ujarnya.
Sudah sering kita jumpai pembangunan jalan baik berupa makadam, rabat beton dan pengaspalan akan tetapi tidak dibarengi dengan pembuatan drainase, sehingga belum mencapai satu tahun setelah diresmikan, sudah rusak kembali.
Sementara itu, Serda Amiruddin yang adalah anggota Koramil 1310-05/Kauditan mengungkapkan, bahwa drainase dibangun untuk mengantisipasi datangnya banjir dan untuk menghindari rusaknya badan jalan, sehingga pada saat musim penghujan tiba kita tidak lagi disibukkan dengan masalah banjir dan air tergenang.
"Ini membuktikan Pemerintah Desa Kauditan 2 peduli dengan permasalahan warga dengan melakukan pembangunan drainase," ungkapnya.
Abdul Hamid Z
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...


