Skrinews - Koramil 1312-01/Kabaruan Lakukan Penyemprotan Disinfektan Guna Cegah Penyebaran Covid 19
suaraindonesia1
-
3/21/2020 05:58:00 PM
Talaud - Skrinews,
Menyikapi situasi saat ini yaitu semakin mewabah virus Corona (Covid 19), disejumlah tempat di tanah air, maka ada beberapa petunjuk atau langkah yang harus kita lakukan untuk menghentikan penyebaran wabah virus corona, diantaranya dilakukan upaya penyemprotan disinfektan disejumlah tempat yang dianggap menjadi pusat keramaian atau tempat konsentrasi masyarakat baik yang pergi maupun yang datang, baik penumpang maupun calon penumpang Kapal, yakni aktivitas wilayah pesisir pantai di pelabuhan Kapal laut maupun di pelabuhan tradisional, terminal penumpang, maupun fasilitas umum (WC), perkantoran dan sebagainya, Jum'at (20/3).
Upaya yang dilakukan ini merupakan perintah pimpinan Kodim 1312/Talaud, Letkol CZI Irwan Guptarochnan N, S.T, M.M. bahwa, agar melakukan penyemprotan di tempat kerja masing-masing untuk mencegah penyebaran Virus Corona, namun dengan inisiatif bahwa kami Koramil 1312-01/Kabaruan, merasa terpanggil untuk peduli dengan wilayah tugas, bersama berbagai elemen lintas sektor untuk bersama sama melakukan upaya pencegahan penyebaran Virus Corona (Covid 19). (Red).
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...