Skrinews1 - Kapolsek Sungai Pinang Imbau Masyarakat Jangan Mudah Tertipu oleh Sidikat Penipuan Online
suaraindonesia1
-
10/01/2020 07:04:00 PM
Samarinda,Skrinews,Kaltim - Jajaran Polsek Sungai Pinang berhasil mengungkap sidikat penipuan online. Walaupun pelaku mengaku baru sekali melakukan aksinya,namun demikian masyarakat harus tetap waspada.
Sidikat penipuan online yang beberapa kali tertangkap di wilaya hukum Polresta Samarinda memang rata-rata bermodus jual beli melalui media social terutama Facebook. Kapolsek Sungai Pinang AKP Rengga Puspo Saputro Dalam Relece pelaku penipuan online di Mako Polresta Sungai Pinang, Kamis (1/10/2020) hari ini, turut menghibau agar masyarakat tidak mudah percaya pada pelaku yang menawarkan barang dan jasa melalui akun Facebook.
Tren kriminalitas yang sering terjadi di tengah masyarakat sekarang ini adalah penipuan online melalui handphone,karena mudah dan cepat untuk akses pelaku melancarkan barbagai modus kejahatan untuk mengelabui korbannya,” jelas Kapolsek AKP Rengga Puspo Saputro.
Lanjut Kaposek AKP Rengga, mengatisipasi dan pencegahan dan memberikan imbauan kepada masyarakat dan akan meminta seluruh personil ikut turun untuk mengedukasi masyarakat termasuk dilapisan personil bhabinkantimas yang selalu berinteraksi langsung dengan warga di seluruh wilayah Kecamatan Sungai Pinang.
Masyarakat kita pasti banyak yang belum tahu penipuan online itu seperti apa,Khawatirnya mereka langsung percaya.Jadi saya juga imbau mengenai modus agar transparansi penipuan lewat online ini,” ungkap AKP Renggga.
Untuk diketahui kasus yang diungkap jajaran Polsek Sungai Pinang, berhasil mengamankan tiga pelaku yang berinisial FS,AM, dan SD bermodus menawarkan barang berupa Dump Truck melalui media social Facebook, yang kemudian korban (pembeli) memberi sejumblah uang pada ketiganya lalu melarikan diri.
Selain memberikan imbauan dan pemahaman mantan Kasat Reskrim Polres Polres Berau ini juga berpesan kepada masyarakat yang ada di Kecamatan Sungai Pinang ,agar tetap menjaga kerukunan hidup bermasyarakat dengan menjaga keamanan dan ketertiban (kamtibmas).
Tentunya tujuan kita supaya masyarakat tetap aman di tengah pandemic Covid-19 dan juga antara kepolisian dengan masyarakat bisa terjalin kerja sama dalam menjaga keterban dan keamanan,” pungkas Kaposek AKP Rengga Puspo Saputro. (spr)*
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...